Saturday 28 March 2020

Don't Be A Cutie Pie - Ujar Jonathan Karl Ke Donald Trumph

Don't Be A Cutie Pie - Ujar Jonathan Karl Ke Donald Trumph


Seorang reporter ABC, Jonathan Karl sebelum melanjutkan ke pertanyaan berikutnya seputar penanganan kasus virus corona dalam conferensi video kepada Presiden AS, Donald Trumph dengan seolah - olah ingin mengingatkan Trumph dengan kalimat "Don't Be A Cutie Pie". Ini kalimat yang cukup berani yang diajukan seorang reporter kepada orang nomor 1 di AS.





Namun justru yang luar biasa adalah jawaban Donald Trumph yang optimis atas pertanyaan Jonathan Karl, dalam mengatasi pandemi covid-19, terutama dalam pengadaan alat bantu pernapasan, ventilators, bagi para korban terinfeksi.


"I think we're in really good shape. This is a pandemic, the likes of which nobody's seen before", Trump said. "But everybody who needs one will be able to get a ventilator?" Karl asked. "Look, don't be a cutie pie, okay?" the president responded. "Nobody's done what we've been able to do"




Saat ini Donald Trump telah memerintahkan General Motors untuk menerima, melakukan, dan memprioritaskan kontrak Federal untuk penggadaan ventilator di bawah Undang-Undang Produksi Pertahanan, karena ventilators ini diperlukan untuk menyelamatkan mereka yang terinfeksi yang tidak dapat bernapas sendiri karena masalah pernapasan yang disebabkan oleh coronavirus.




Kasus covid-19 di negara Amerika Serikat sekaranf telah mencapai lebih dari 100.000 yang terinfeksi, terdapat sekitar 2.500 orang dalam kondisi kritis dan jumlahnya terus bertambah. Sementara itu, ada lebih dari 600.000 kasus yang dikonfirmasi di seluruh dunia, dengan lebih dari 27.000 orang meninggal karena penyakit ini.






Sekarang ini negara paling menderita dengan jumlah korban terinfeksi virus corona adalah Amerika Serikat dan hampir semua negara - negara Eropa.


Dan sekarang di semua benua telah terpapar pandemi virus corona, yang berasal dari wuhan, ke Jepang, Korea Selatan, Thailand, Singapura dan AS sejak bulan Desember 2019. Dalam waktu tiga bulan telah menyebar luas ke seluruh Dunia. Dan semua sedang berjuang menghentikan penyebaran virus ini.


No comments: